HR-V

Honda HR-V

Honda telah meluncurkan model terbaru, Honda HR-V pada tanggal 18 september 2014 di acara Indonesia International Motor Show (IIMS) 2014. Honda HR-V merupakan perpaduan antara coupe, SUV dan minivan. Honda HR-V ini tersedia dalam 2 varian mesin. Pertama varian mesin 1.5 liter i-VTEC dan 1.8 liter i-VTEC


Fitur Honda HR-V

Honda HR-V mempunyai platform yang sama dengan New Honda Jazz. Honda HR-V telah dilengkapi dengan berbagai fitur standar Honda Jazz. Desain eksterior pada bagian bawah Honda HR-V mengekspresikan stabilitas yang menjadi khas mobil SUV, sedangkan bagian atas tampil stylish seperti layak nya sebuah coupe. Perpaduan keduanya melalui garis yang tajam menjadikan bentuknya terlihat dinamis dan tegas Untuk desain interior, Honda HR-V memadukan desain interior mobil coupe dan minivan Pada jok depan, kabin terlihat Seperti sebuah ruangan pribadi berkualitas tinggi sedangkan jok belakang nyaman seperti layaknya minivan. 

Spesifikasi Honda HR-V
Desain Crossover pada spesifikasi Honda HR-V memiliki model yang keren dan modern dimana bentuknya mengesankan kesan kuat dan sporty. Dari segi ekterior Honda HR-V sendiri yang mengusung konsep “Dynamic Cross Solid” dibekali dengan rancangan model keren yang memenuhi kebutuhan semua aspek yang diperlukan oleh sebuah mobil crossover. Selain itu juga mobil ini menghasilkan standar kualitas yang diatas rata-rata dan stylish yang menjadi ciri khas Pabrikan Honda. Pada bagian depan dari Honda HR-V menggunakan karakter Solid Wing Face yang merupakan spesialisasi khas Honda yang sporty. Desain dari Grille-nya sangat berkarakter dengan ornamen-ornamen bergaris tegas yang menjorok kebawah dengan dilengkapi Halogen Headlamp yang mampu memberikan pencahayaan yang terang. Sedangkan untuk bumber depannya sendiri berdesain sporty dengan sudut kanan kiri yang dilengkapi dengan Fog Lamp. Dari samping Honda HR-V juga kelihatan cukup modern dengan Side Skrit yang mempunyai desain yang elegan. Sedangkan untuk bagian belakangnya mobil ini dibalut dengan lekukan-lekukan body yang menambah kesan mewah pada mobil Crossover ini dipadukan dengan Tail Lamp yang terlihat menyatu. Mobil ini memiliki gorund clearance dengan tinggi minimum 185 mm. Ukuran Wheel-base dari spesifikasi Honda HR-V sepanjang 2610 mm, velg Alloy Wheel ukuran 17 inci serta tingginya yang optimal dapat menghasilkan manuver serta stabilitas yang baik.


JADILAH PEMILIK PERTAMA HONDA H-RV
UNTUK INFO PEMESANAN DAN PRODUK
HUB : M. SUHIR
081-333-431-260 (SIMPATI)
085-649-7070-14 (IM3)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar